Jumat, 14 Desember 2012

Memperkenalkan kebudayaan melalui kegiatan nasional


Peran Nureka Indah sari saat mengikuti Forum Anak Nasional adalah membawa kebudayaan dan menunjukan seperti apa kebudayaan yang ada di daerah Kalimantan Tengah seperti kebudayaan dalam bidang musik dan tari.
Melalui kegiatan Nasional tersebut mereka selaku Pelajar telah berperan aktif mengenal dan melestarikan kebudayaan di Kalimantan Tengah
Chairil Rizkita Akbar dalam kanca kegiatan Jumbara di Gorontalo, dia memiliki kesempatan untuk memperkenalkan budaya daerah Kalimantan Tengah. Dia berperan dalam memperkenalkan dan juga melestarikan kebudayan tersebut dengan cara menampilkan tarian daerah yang di suguhkan pada ajang Nasional tersebut
Dalam kesempatan mengikuti kegiatan Kongres Anak Indonesia IX, Muhammad Immawan Syahwali berkesempatan untuk bertatap muka dengan seluruh Anak Indonesia. Saling bertukar pikiran dengan seluruh anak Indonesia dan berkesempatan untuk sharing  mengenai kebudayaan. Dalam hal tersebut dia juga turut mengenalkan kebudayaan yang di miliki oleh Kalimantan Tangah.